Wednesday, November 4, 2015

Mengenal Bootstrap

No comments

pengertian bootstrap

Pengertian Bootsrap
Boostrap adalah sebuah framework ataupun sebuah toll yang digunakan untuk membuat aplikasi  atau website yang responsive secara cepat, mudah, dan gratis.


Bootstrap memiliki CSS dan HTML untuk mengahsilkan Grid, Layout, Typograp, Tabel, Form Navigation serta yang lainnya yang merupakan elemen  dalam pembuatan website.Boostrap Sendiri Sudah memiliki jQuery yaitu sebuah plugin yang digunakan untuk menghasilkan komponen UI untuk mempercantik Modal, Dropdown, Scrollspy, Tooltip, Tab, Popover, Alert, Button dan lain-lainya.

Dengan menggunak Bootstrap kita dapat membuat sebuah website yang responsive mudah dengan cepat dan dapat berjalan di bebagai jenis browser.

Struktur File Bootstrap
Pertama-tama kita harus mendownload bootstrap terlebih dahalu untuk mengetahui struktur file yang terdapat didalam bootstrap. Bootstrap dapat didownload melalui situs http://getbootstrap.com/ 

pengertian bootstrap
kilik tombol Download Bootstrap kemuad simpan, setelah itu ekstrap file yang barusan didownload. maka akan terdapat tiga buah folder  yang ada dalam bootstrap yaitu :
  • CSS
  • font
  • js
Didalam folder CSS terdapat 6 File yaitu
  1. bootstrap.css adalah file css yang biasanya digunakan untuk development, karena merupakan disusun sedemikian rupa agar mudah dibaca dan terdapat banyak comment atau penjelan masing-masing perintah.
  2. bootstrap.min.css adalah file css yang biasanya digunakan dalam production, karena sudah dikompres agar ukurannya berukuran lebih kecil.
  3. bootstrap-theme.css adalah file css yang merupakan theme atau tema dari bootstrap digunakan dalam development
  4. bootstrap-theme.min.css adalah file css  theme boostrap digunakan dalam production
  5. bootstrap.css.map digunakan untuk sumber pemetaan firefox dan chorem debugger
  6. bootstrap-theme.css.map digunakan untuk memudahkan pemetaan oleh firedox chorem dll terhadap web yang kita buat 
didalam folder font terdapat 5 file :
  1. glyphicons-halflings-regular.eot adalah sebuah font berbentuk icon yang digunakan oleh bootstrap dalam membuat icon dengan format eot.
  2. glyphicons-halflings-regular.svg adalah sebuah font icon yang memiliki format file svg.
  3. glyphicons-halflings-regular.ttf adalah sebuah font icon yang memiliki format file ttf.
  4. glyphicons-halflings-regular.woff adalah sebuah font icon yang memiliki format file woff.
  5. glyphicons-halflings-regular.woff2adalah sebuah font icon yang memiliki format file woff2.
didalan folder js terdapat 3 file :
  1. bootstrap.js adalah javascript asli dari bootstrap.
  2. bootstrap.min.js adalah javascript bawaan dari boostrap yang sudah di kompres dalam ukuran yang lebih kecil.
  3. npm.js adalaha javascript dari nodejs digunakan untuk menginstal program node.
Demikinan lah pengenalan tentang Bootstrap semoga membantu rekan-rekan sekalian. terima kasih

No comments :

Post a Comment